Singkat cerita, saya kembali membuat alternatif desain ke 2. Dan hingga desain ke 2 ini fix, saya sudah melakukan diskusi sedikit dengan pak anto. Inilah hasil final rancangan redesain rumah tinggal pak anto.

Saya mencoba mengikuti permintaan pak anto, untuk menjadikan kamar belakang menjadi ruang makan (kiri atas dekat tangga). Dapur yang sebelumnya terletak di tengah, di buat menepi (kiri tengah). Kamar mandi di belakang pun, dipindah ke bawah tangga. Untuk masalah garasi (kiri bawah), akhirnya di tutup juga. Dibagian depan diberi glass box.
Pada bagian tengah dibuat bukaan (kanan tengah), antara mushola, dan kamar tidur depan (eksisiting = ruang tamu) sebagai sarana ventilasi, serta memasukkan pantulan baur cahaya matahari. Tempat air dibuat di atas dekat kamar mandi.

Di lantai 2 diberikan bukaan jendela, sebagai celah cahaya, serta view dari atas.
Inilah hasil rancangan sederhana
bilik rumah
.


Terima kasih
Tidak ada komentar:
Posting Komentar